Pengukuran Akuntabilitas Kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Tahun 2020

Yasozatulo Gea, NPM. 1832000207 (2022) Pengukuran Akuntabilitas Kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Tahun 2020. Diploma thesis, Politeknik STIA LAN Jakarta.

[thumbnail of 003 SABSP 2022 YASOZATULO GEA-BAB I.pdf] Text
003 SABSP 2022 YASOZATULO GEA-BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB)
[thumbnail of 003 SABSP 2022 YASOZATULO GEA-BAB II-BAB IV.pdf] Text
003 SABSP 2022 YASOZATULO GEA-BAB II-BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of 003 SABSP 2022 YASOZATULO GEA-BAB V.pdf] Text
003 SABSP 2022 YASOZATULO GEA-BAB V.pdf - Published Version

Download (20MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat akuntabilitas kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu pada tahun 2020 dalm penyusunan laporan kinerja, capaian kinerja dan kegagalan dilihat dari indeks kinerja utama tahun 2020. indikator kinerja yang digunakan dalam pengukuran kinerja tahun 2020 adalah : Realisasi Insestasi di DKI Jakarta, indeks kepuasan masyarakat terhadap pelayanan pengurusan perizinan dan non perizinan dan persentase realisasi anggaran. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif, maka dapat digambarkan bagaimana kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu selama periode waktu tahun anggaran 2020, dengan membandingkan antara target yang telah ditetapkan dalam perjanjian kinerja dengan realisasi yang dicapai pada tahun 2020. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu sangat baik jika dilihat dari indicator kinerja yang telah ditetapkan. Atas hasil penelitian maka disarankan untuk dapat selalu menggunakan peraturan yang terbaru dalam menyusun laporan dan terus meningkatkan kinerja dengan baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing : Prof. Dr. R Luki Karunia, SE., Ak., MA.
Uncontrolled Keywords: Akuntablitas kinerja, pengukuran kinerja, kinerj instansi pemerintah.
Subjects: Administrasi Bisnis Sektor Publik
Divisions: Administrasi Bisnis > Administrasi Bisnis Sektor Publik (D4)
Depositing User: A.Md Triadi Nugraha
Date Deposited: 14 Mar 2024 05:02
Last Modified: 14 Mar 2024 05:02
URI: http://repository.stialan.ac.id/id/eprint/226

Actions (login required)

View Item
View Item