ANALISIS KUALITAS LAYANAN BNI MOBILE BANKING TERHADAP TINGKAT KEPUASAN NASABAH PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA, TBK (PERSERO) KANTOR CABANG UTAMA JAKARTA KOTA

Ricky G.M. Sinambela, NPM. 1932090120 (2023) ANALISIS KUALITAS LAYANAN BNI MOBILE BANKING TERHADAP TINGKAT KEPUASAN NASABAH PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA, TBK (PERSERO) KANTOR CABANG UTAMA JAKARTA KOTA. Diploma thesis, Politeknik STIA LAN Jakarta.

[thumbnail of 064 SABSP 2023 - Ricky G.M. Sinambela-BAB I.pdf] Text
064 SABSP 2023 - Ricky G.M. Sinambela-BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB)
[thumbnail of 064 SABSP 2023 - Ricky G.M. Sinambela-BAB II-BAB IV.pdf] Text
064 SABSP 2023 - Ricky G.M. Sinambela-BAB II-BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of 062 SMSDMA 2023 - Padiyulloh-BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
062 SMSDMA 2023 - Padiyulloh-BAB V - DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (734kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan BNI Mobile Banking terhadap tingkat kepuasan nasabah pada PT. Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk kantor cabang utama Jakarta Kota. Data primer, yaitu kuesioner disebarkan secara daring kepada 100 responden yang merupakan nasabah PT. Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk kantor cabang utama Jakarta Kota dan diolah menggunakan aplikasi SPSS versi 27. Metode analisis deskriptif kuantitatif digunakan dalam penelitian ini dengan model analisis regesi linear sederhana. Hasil uji secara parsial dan determinasi menunjukan bahwa variabel layanan BNI Mobile Banking berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah pada PT. Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk kantor cabang Utama Jakarta Kota. Pembuktian hipotesis juga dilakukan dengan menggunakan uji parsial (uji t) dan uji koefisien determinasi (R2) dengan tingkat signifikan 5% dan diperoleh kesimpulan bahwa variabel layanan BNI Mobile Banking memberikan kontribusi sebesar 13,98% terhadap variabel kepuasan nasabah. Untuk itu diharapkan pada PT. Bank Negara Indonesia (Persero) agar dapat terus meningkatkan kualitas layanan BNI Mobile Banking, seperti mengembangkan tampilan BNI Mobile Banking sehingga dapat meningkatkan interaksi pemberian informasi, serta meningkatkan dukungan keluhan nasabah terkait penggunaan layanan BNI Mobile Banking.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: Pembimbing : Karnida Retta Ginting, S.E., M.M.
Uncontrolled Keywords: Kualitas, Kualitas Layanan, Kepuasan Pelanggan, Layanan BNI Mobile Banking
Subjects: Administrasi Bisnis Sektor Publik
Divisions: Administrasi Bisnis > Administrasi Bisnis Sektor Publik (D4)
Depositing User: A.Md Triadi Nugraha
Date Deposited: 13 Mar 2024 02:07
Last Modified: 23 Aug 2024 04:06
URI: http://repository.stialan.ac.id/id/eprint/210

Actions (login required)

View Item
View Item